Milk bun Thailand, produk roti manis dari sebuah kafe ternama di Thailand, kini tengah menjadi tren di Indonesia. Meski berasal dari negeri Gajah Putih, milk bun banyak didatangkan ke Indonesia melalui jasa titip (jastip) wisatawan yang berkunjung ke sana. Namun, popularitasnya turut membawa masalah. Pada Jumat (8/3/2024), Bea Cukai Bandara Soekarno-Hatta memusnahkan satu ton atau …
